Tempat Wisata di Kendari merupakan salah satu destinasi tujuan menarik untuk dikunjungi pada saat akhir pekan maupun masa liburan. Berbagai tempat wisata yang dihadirkan memiliki daya tarik tersendiri sehingga pengunjung bisa merasakan suasana liburan yang menyenangkan. Mengingat letak kota Kendari yang berada di tepi laut, maka banyak dari wisata yang dihadirkan merupakan wisata alam berupa pantai.

Meski demikian, masih terdapat tempat wisata selain pantai yang tidak kalah menarik untuk dikunjungi. Para wisatawan yang datang akan disuguhkan dengan panorama keindahan yang memikat sehingga merasa betah dan enggan beranjak. Melakukan kunjungan ke tempat-tempat wisata di Kendari bersama keluarga ataupun kerabat tentu menjadi suatu hal yang menyenangkan.

Berikut daftar tempat wisata di Kendari yang memiliki panorama eksotis dan keindahan memikat:

1. Kebun Raya Kendari

tempat wisata di kendari
Foto : https://www.instagram.com/ubotch_subhan/

Tempat wisata Kebun Raya Kendari ini di kawasan hutan yang diperuntukkan untuk konservasi seluas kurang lebih 96 hektar. Kebun raya ini bisa dijadikan salah satu tempat wisata keluarga di Kendari yang menarik. Karena disini menawarkan begitu banyak sudut keindahan yang bisa mengedukasi.

Dari total 96 hektar tempat wisata di Kendari ini, 78 hektar berada pada kawasan hutan produksi. Sementara 18 hektar nya menjadi hutan lindung.

Kebun raya ini telah dikelola oleh pemerintah daerah. Sehingga terus dilakukan berbagai pembaharuan ke arah yang lebih baik agar semakin berkembang.

Para pengunjung yang datang ke tempat wisata di Kendari ini akan menemukan banyak jenis tanaman khas dari Sulawesi Tenggara. Demikian pula untuk hewan-hewan yang ada di kawasan tersebut.

Menariknya, terdapat berbagai fauna endemik yang bisa ditemukan di Kebun Raya Kendari ini. Seperti halnya ayam hutan wajah biru, rangkong, Maccaca ocreata SP, ular piton dan lain sebagainya.

Penataan dari kebun raya ini berdasarkan pada pola-pola yaitu klasifikasi taksonomi kombinasi dari pola-pola yang dimaksud. Kebun Raya Kendari ini dapat dijadikan sebagai lokasi penelitian konservasi wisata pendidikan bahkan jasa lingkungan.

Tidak hanya melihat berbagai macam flora atau fauna yang ada di kebun raya ini. Pengunjung juga bisa merasakan suasana yang begitu tenang dengan udara yang sejuk. Hal ini buat para pengunjung merasa nyaman dan betah selama berwisata di Kebun Raya Kendari ini.

2. Pantai Karang Purirano

Tempat nongkrong di Kota Kendari
Foto : http://bumi-nusantara.blogspot.com/

Berikutnya ada Pantai Karang purirano yang tidak kalah indah dan menghadirkan nuansa liburan yang menyenangkan bagi setiap pengunjung yang datang. Pantai Karang purirano ini hadir dengan daya tarik yang memikat yaitu keunikan yang terdapat pada karangnya.

Keunikan karangnya tersebut bisa terlihat ketika Air Laut surut. Di mana banyak orang biasanya akan turun ke pantai sambil membawa keranjang untuk mengambil kerang-kerang yang ada.

Tidak jarang hal ini juga dilakukan oleh para pengunjung untuk bisa merasakan sensasi memungut kerang langsung dari pantai. Jika dilihat pantai ini berupa daratan atau atau karang yang diakibatkan oleh abrasi selama ratusan tahun.

Alhasil terciptalah pakan alam yang indah berupa Pantai Karang Purirano ini. Biasanya usai mengambil langsung kerang dari pantai, pengunjung bisa mencicipinya di warung-warung tradisional yang ada di sekitar pantai.

Panorama keindahan pantai sembari mencicipi makanan laut. DI warung-warung tradisional tersebut tentu akan menjadi salah satu bagian dari liburan menyenangkan dan penuh kesan. Semilir angin laut yang berhembus tentu akan menjadi pelengkap suasana yang mengesankan selama berada di lokasi saat ini.

3. Taman Hutan Raya Murhum

wisata alam kendari
Foto : https://wisato.id/

Taman hutan raya murhum ini merupakan salah satu objek wisata alam Kendari yang menarik untuk dikunjungi. Karena menawarkan keindahan alam yang begitu memesona.

Letak dari hutan raya murhum atau Tahura murah ini ada di kawasan pegunungan nipa-nipa. Tepatnya di kecamatan Mandonga dan juga Kecamatan soropia Kota Kendari.

Tempat ini merupakan salah satu kawasan hutan di Sulawesi Tenggara yang dijadikan sebagai wilayah konservasi alam. Luas dari taman hutan raya murhum ini mencapai 8146 hektar dan ketinggiannya pada 25 sampai 500 meter diatas permukaan laut.

Secara topografi, taman hutan raya ini berada di kawasan yang terbilang landai bergunung dan juga berbukit. Kemiringan lerengnya sekitar 15 40 di mana tempat ini memiliki kontur tanah yaitu podsolik yang warnanya merah kuning.

Tempat ini mempunyai tipe ekosistem hutan berupa dataran rendah dan juga hutan pegunungan. Dengan terdapat banyak flora dan fauna yang ada di hutan ini.

Adapun jenis-jenis flora seperti semak maupun pohon bisa ditemukan di obyek wisata di Kendari ini. Adapun pohonnya seperti kayu putih pandan tikar rotan kayu puta kayu besi eha, bolo-bolo putih dari berbagai jenis yang lainnya.

Tidak sampai disitu saja aneka fauna juga bisa ditemukan di taman hutan ini. Diantaranya Seperti Rusa musang rangkong kasturi Sulawesi anoa elang laut berbagai jenis kupu-kupu dan lainnya. Hutan ini sendiri dikelola oleh resort konservasi sumber daya alam atau yang disingkat KSDA.

Bahkan di dalam kawasan Taman hutan raya murhum ini bisa ditemukan air terjun yang tingginya kurang lebih 15 meter.

Datang juga ke –> Tempat Wisata di Manado yang wajib untuk anda coba telusuri pesona panorama menawan dan juga memukau.

4. Tugu Persatuan MTQ

Tempat hunting di Kendari
Foto : https://www.instagram.com/muhammadjabir/

Kota Kendari juga memiliki tempat wisata berupa Tugu persatuan MTQ yang begitu ikonik. Dan dikenal sebagai Tugu religi Landmark Kota Kendari Provinsi Sulawesi Tenggara. Lokasi dari Tugu ini berada di jantung Kota Kediri dan dijadikan ikon Kota Kendari selain dari Masjid Al Alam.

Tugu ini dibangun pada tahun 2004 dimana pada saat itu Kota Kendari adalah tuan rumah MTQ untuk tingkat nasional. Karena ketinggiannya, Tugu ini bisa dilihat dari kejauhan dan biasanya ramai dikunjungi oleh masyarakat dan juga wisatawan.

Tugu ini telah dilengkapi dengan lift yang digunakan untuk para pengunjung supaya lebih mudah untuk naik ke bagian puncak tugu. Pada bagian Puncak biasanya pengunjung bisa menyaksikan Kota Kendari menikmati keindahannya.

Tugu MTQ juga dikenal sebagai Tugu persatuan yang luas lahannya kurang lebih 5 hektar tepat di bagian depan kantor walikota. Tugu ini sendiri memiliki 5 tiang penyangga yang memiliki makna sila-sila Pancasila yang jumlahnya ada 5.

Selain itu di bagian atas tiang penyangga bisa ditemukan Bundaran berukuran besar yang menyerupai mutiara. Serta dikelilingi oleh tiang kecil yang menghadap ke atas seolah-olah seperti lima jari tangan yang sedang berdoa. Ini melambangkan adanya 5 suku di Sulawesi Tenggara yang tidak lain adalah Bugis Moronene Muna Tolaki dan Buton.

Tunggu ini sendiri memiliki tinggi 99 meter dimana angka 99 ini melambangkan Asmaul Husna. Meskipun bukan wisata terbaru di Kendari, tempat ini tetap memiliki daya tarik tersendiri untuk dikunjungi.

5. Pantai Kasilampe

Wisata Kendari Sulawesi Tenggara
Foto : https://zonasultra.com/

Pantai kasilampe juga tidak kalah menarik untuk dikunjungi ketika berada di Sulawesi Tenggara tepatnya di kota Kendari. Wisata bahari ini menawarkan panorama alam yang begitu indah dengan hamparan perairan yang menyejukkan mata.

Para pengunjung bisa menikmati langsung keindahan hamparan perairan yang begitu mempesona. Sembari melepas rasa lelah setelah menghabiskan bentuk kegiatan lainnya dalam kehidupan sehari.

Tidak hanya itu, para pengunjung juga bisa mengabadikan momen-momen selama berada di wisata Kendari ini dengan foto-foto keren dan ciamik.

Pantai kasilampe ini hadir dengan pasir putihnya yang begitu menawan yang tampak begitu indah. Berpadu dengan pemandangan alam berupa perairan pantai yang luas serta hamparan langit yang tampak indah. Sembari berkunjung ke pantai ini para pengunjung bisa berfoto dengan background pantai sehingga tampak lebih instagramable dan kekinian.

Suasana pantai dengan deburan ombak yang begitu menenangkan. Membuat pengunjung yang datang ke wisata di Kendari ini merasakan nuansa ketenangan dan keindahan di setiap sudut yang tersaji. Berwisata ke pantai ini bisa menjadi salah satu pengalaman yang mengesankan.

6. Tracking Mangrove Bungkutoko

wisata di kendari sulawesi tenggara
Foto : https://www.instagram.com/argapatty/

Tempat wisata di Kendari Sulawesi Tenggara ini juga tidak kalah menarik untuk dikunjungi. Karena letaknya yang juga cukup strategis karena tidak jauh dari pusat Kota Kendari.

Serta daya tariknya yang begitu memikat. Hutan mangrove ini terbilang cukup luas dan dan memiliki fungsi untuk mencegah abrasi atau pengikisan yang disebabkan oleh air laut.

Di tempat wisata alam di Kendari ini telah disediakan jembatan bagi para pengunjung untuk bisa menikmati hutan mangrove yang ada. Setiap sudut hijau dari hutan mangrove bisa terlihat dengan jelas sehingga menjadi pengalaman wisata yang menyenangkan dan berkesan.

Tracking mangrove bungkutoko ini sendiri memiliki panjang Sekitar 500 meter dilengkapi dengan pintu masuk dan adanya track untuk memutar. Tidak hanya itu saja, disini juga disediakan berbagai fasilitas lainnya seperti toilet menara pantau pos jaga dan juga gazebo.

Oleh sebab itu pengunjung bisa memanfaatkan fasilitas yang ada untuk bisa merasakan kenyamanan selama berada di lokasi wisata ini. Bagi para pengunjung yang ingin berfoto, salah satu Spot terbaik yang bisa dimanfaatkan adalah puncak gardu pandang.

Pengambilan foto dari tempat ini akan menghasilkan foto yang ciamik dan keren. Terlebih lagi di atas gardu pandang pengunjung bisa melihat secara lebih keseluruhan hutan mangrove dan kawasan yang ada di sekitarnya.

Untuk gazebo sendiri pengunjung bisa menggunakannya sebagai tempat istirahat setelah lelah mengitari tracking hutan mangrove ini. Katanya kawasan wisata ini dibuka mulai pukul 9 pagi hingga pukul 6 sore.

7. Waterpark Citraland Kendari

tempat wisata anak di kendari
Foto : https://www.instagram.com/yessy_young/

Tempat wisata Waterpark Citraland Kendari menjadi tempat wisata penuh keseruan. Terlebih lagi jika berkunjung bersama dengan sanak keluarga ataupun teman-teman. Lokasi dari objek wisata ini ada di jalan buburanda tepat di tengah Kota Kendari provinsi Sulawesi Tenggara.

Di waterpark ini tersedia berbagai jenis wahana permainan seperti perosotan yang bisa digunakan oleh anak-anak hingga orang dewasa. Jenis perosotan yang digunakan juga berbeda-beda dari mulai yang standar untuk anak-anak hingga perosotan yang diperuntukkan untuk orang dewasa.

Dengan begitu tempat ini cocok dijadikan tempat wisata anak di Kendari. Bermain air sembari melepaskan rasa penat selama bekerja ataupun kegiatan lainnya. Tentu menjadi hal yang seru dan menyenangkan jika dilakukan di tempat seperti Waterpark Citraland Kendari ini.

Setiap wahana yang ada siap memanjakan para pengunjung yang datang dan membuat suasana penuh terasa seru dan berkesan untuk dikenang. Membawa turut serta anak-anak untuk bermain di Citraland Waterpark Kendari merupakan ide yang bagus. Karena serta bisa memberikan keceriaan sembari bermain air di lokasi ini.

Meskipun sudah tersedia Wahana khusus untuk anak-anak dari berbagai wahana yang ada. Diharapkan kepada para orang tua ataupun keluarga yang membawa anak-anak untuk tetap waspada dan hati-hati.

Dan juga untuk selalu menjaga buah hatinya. Dengan begitu liburan yang menyenangkan dan berkesan siap menyambut keluarga yang akan berlibur di Kendari.

Menghabiskan masa liburan dengan mengunjungi tempat seperti Waterpark memang menjadi salah satu pilihan menarik. Karena biasanya fasilitas yang tersedia juga sudah lengkap dan tempat wisatanya mudah dijangkau.

Oleh sebab itu turut serta memboyong keluarga bukanlah suatu masalah untuk mengunjungi Waterpark Citraland Kendari ini.

Kunjungi juga –> Tempat Wisata di Palu dengan suguhan destinasi menarik anti mainstream.

8. Puncak ST

wisata alam kendari
Foto : https://www.instagram.com/nurhan_putraa/

Tempat wisata yang satu ini merupakan salah satu tempat wisata alam di Kendari yang menawarkan keindahan dari ketinggian. ST Sendiri merupakan singkatan dari Safiul Tamburaka.

Dan tempat ini menjadi salah satu yang digemari terutama untuk kalangan anak muda. Dan juga para keluarga yang ingin menghabiskan masa liburannya.

Selain pada masa liburan, biasanya para pengunjung juga banyak menghabiskan waktu akhir pekan di tempat wisata ini. Adapun daya tariknya yaitu pemandangan alam yang indah dari ketinggian beserta nuansa alam yang begitu menenangkan.

Di tempat ini juga telah tersedia berbagai spot-spot foto menarik yang membuat para pengunjung bisa mengabadikan momen. Beberapa spot foto menarik seperti adanya rumah pohon papan bundar. Juga papan love yang telah tersedia untuk bisa digunakan sebagai background foto.

Tempat wisata ini juga telah didukung dengan fasilitas yang membuat para pengunjung merasakan kenyamanan. Seperti adanya kamar mandi meja dan kursi dan kantin sederhana yang bisa digunakan untuk melepas rasa dahaga ataupun lapar.

Pengunjung yang datang juga bisa melihat berbagai buah-buahan tropis di lokasi ini. Sehingga menjadi lebih menarik dan menambah informasi terbaru tentang flora yang ada.

Tidak sampai di situ saja para pengunjung yang datang bisa menikmati pemandangan alam sekitar. Sembari bersantai menggunakan hammock yang telah disediakan. Hal ini akan dipasang di antara 2 buah pohon dan pengunjung bisa berayun di atasnya.

Tempat ini buka selama 24 jam sehingga pengunjung bisa lebih leluasa untuk dapat mengunjungi tempat wisata di Kendari ini. Pengunjung yang datang juga bisa memetik buah rambutan langsung dari pohonnya akan menjadi pengalaman yang menyenangkan.

9. Pantai Nambo

tempat wisata keluarga di kendari
Foto : https://www.instagram.com/soe.doet/

Selanjutnya objek wisata di Kendari ini bernama Pantai Nambo, mempunyai hamparan pasir putih membentang sepanjang 300 meter. Ombak yang dimiliki pantai ini terbilang tenang serta airnya yang jernih. Sehingga menjadi daya tarik tersendiri bagi para pengunjung untuk datang ke lokasi ini.

Dengan kondisi yang demikian pantai ini cocok dijadikan untuk lokasi berenang maupun bersantai di laut. Para pengunjung yang datang biasanya menyempatkan diri untuk bermain pasir voli pantai. Ataupun sekedar berlari-lari di area pantai untuk menikmati keindahan pemandangan laut yang memikat.

Tempat ini juga bisa dijadikan salah satu lokasi terbaik untuk melihat momen matahari terbit dan juga tenggelam. Panorama yang disajikan begitu indah dan eksotis sehingga menambah kesan saat berlibur di kota Kendari Sulawesi Tenggara.

Pengunjung yang datang ke sini bisa melihat adanya pemukiman dari nelayan suku Bajo dari kejauhan. Jika waktunya pas maka pengunjung bisa menyaksikan para nelayan mencari ikan yang letaknya tidak jauh dari garis pantai Nambo ini.

Pengunjung bisa menikmati segarnya air kelapa muda sembari menikmati suasana pantai tropis ini. Dengan begitu pengalaman berwisata di pantai menjadi lebih menyenangkan dan berkesan untuk dikenang di kemudian hari.

Biasanya terdapat banyak penjual kelapa muda di sekitar Pantai Nambo ini. Sehingga para pengunjung tidak perlu repot lagi untuk mencari kelapa muda segar untuk diminum saat berada di lokasi wisata ini.

Meskipun bukan tempat wisata di Kendari terbaru, tempat ini tetap mendapatkan tempat di hati para pengunjung.

10. Taman Teratai Kendari

tempat wisata di kendari sulawesi tenggara
Foto : https://www.denianggoleta.com/

Taman teratai Kendari ini berlokasi di sekitar Kendari beach atau di kawasan Teluk Kendari. Yang juga menarik untuk dikunjungi para wisatawan yang ingin menghabiskan masa liburan di Kendari.

Taman teratai Kendari ini merupakan perluasan ruang terbuka hijau. Dan biasanya digunakan sebagai tempat untuk para warga bersantai jadi kita menikmati suasana.

Biasanya tempat ini juga dimanfaatkan pengunjung untuk bersantai berolahraga baik itu pagi maupun sore hari. Suasana yang ditawarkan begitu menenangkan dan juga bisa dijadikan salah satu alternatif ketika mulai bosan dengan aktivitas-aktivitas yang melelahkan.

Sebagai salah satu ruang terbuka hijau, tempat ini cocok untuk dijadikan lokasi untuk meraih udara segar. Terlebih lagi bagi para warga yang tinggal di lokasi perkotaan. Yang tentunya sudah akrab dengan suasana kota yang biasanya banyak polusi udara dan lebih minim nuansa hijau.

Untuk itu berkunjung ke taman teratai Kendari menjadi pilihan yang tepat baik saat akhir pekan maupun ketika musim libur tiba.

Bagusnya tempat ini juga didukung dengan perawatan yang baik dan juga desain yang begitu tertata. Sehingga para pengunjung bisa merasa nyaman dan merasakan nuansa yang lebih baik.

Di tempat wisata di Kendari Sulawesi Tenggara ini tersedia tempat tempat duduk yang bisa digunakan para pengunjung. Untuk duduk dan bersantai sembari menikmati suasana taman yang cukup menenangkan.

Berkunjung bersama teman ataupun hanya sendirian, bukan suatu masalah. Karena kegiatan yang bisa dilakukan disini cukup banyak dan tetap seru jika dilakukan bersama-sama ataupun sendirian.

11. Pirla Beach

tempat wisata di kendari yang hits
Foto : https://id.wikipedia.org/wiki/Halaman_Utama

Bagi para pengunjung yang sedang mencari tempat nongkrong di kota Kendari. Maka pirla beach ini bisa menjadi salah satu rekomendasi yang bisa dikunjungi.

Pirla beach ini mempunyai pesonanya sendiri. Dimana di lokasi ini terdapat berbagai cafe dan resto yang bisa dijadikan tempat untuk nongkrong sembari menikmati keindahan pantai.

Oleh sebab itu para pengunjung yang datang bisa langsung menyaksikan panorama keindahan pantai. Di masing-masing resto ataupun cafe yang dijadikan pilihan tempat untuk nongkrong.

Keindahan perairan yang tampak luas serta pemandangan langit yang ada di sekitarnya. Hal tersebut akan menambah suasana menyenangkan dan menenangkan di lokasi ini.

Oleh sebab itu para pengunjung yang datang ke wisata Kendari Sulawesi Tenggara. Bisa mengembalikan foto berlatarkan pantai ataupun Resto yang ada di sekitar Pirla beach ini. Mengunjungi tempat ini bersama teman-teman tampaknya merupakan ide yang bagus karena keseruan yang dirasakan bisa lebih.

Ketika sore hari menyaksikan sunset di tempat ini tentu bisa menjadi ide yang menarik. Karena panorama keindahannya menjadi kesan tersendiri bagi siapa saja yang melihat dan merasakan suasana yang ada di sana.

Bagi yang menyukai dunia fotografi maka tempat ini bisa dijadikan tempat hunting di Kendari yang menarik dan tidak membosankan.

Review sebelumnya –> Tempat Wisata di Makassar terbaru yang hits dengan sejuta keindahan memanjakan mata.

Demikian informasi mengenai tempat wisata di Kendari yang memiliki panorama keindahan memikat. Berwisata menyusuri berbagai tempat di Kendari untuk menghabiskan masa liburan tentu bisa dijadikan salah satu daftar aktivitas menarik.

Selama berwisata pastikan untuk tetap selalu menjaga kesehatan supaya tetap fit dan liburan menjadi lebih berkesan.

Previous article20 Tempat Wisata di Makassar Terbaru
Next article12 Tempat Wisata di Mamuju Terbaru

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here